Artikel kali ini membahas tentang tutorial dalam melakukan instalasi salah satu LLM Tools yang bisa dijalankan di PC atau laptop khususnya Windows yaitu Ollama. Sebelum melakukan instalasi LLM tersebut di Windows itu, pastikan kamu tidak menggunakan PC atau laptop yang spesifikasi kentang seperti Memori RAM hanya 4 GB dan / […]
Author: DwiAY
Ollama ChatGPT versi PC atau Laptop
Dalam beberapa waktu belakangan ini dikejutkan dengan dunia AI (kecerdasan buatan) yang dimana bisa membantu dalam pekerjaan digital untuk menyelesaikan pekerjaannya dalam waktu singkat dan efisien. Ada beberapa penggunaan AI seperti ChatGPT yang merupakan tools LLM yang belakangan ini dipakai oleh pengguna untuk mencari jawaban dari persoalan yang ada tanpa […]
Cara Install Moodle Packages 4 di Windows
Artikel kali ini membahas tentang tutorial dalam melakukan instalasi Moodle Packages 4 yang dimana di dalamnya sudah termasuk web server sehingga setelah instalasi Moodle ini tinggal dipakai saja tidak perlu menaruhkan Moodle ke dalam web server lagi. Hal ini dilakukan instalasi Moodle Packages 4 di dalam Windows. Moodle ini merupakan […]
Jasa Instalasi Cloud Storage OwnCloud
Kali ini kami membuka jasa instalasi cloud storage yaitu OwnCloud baik itu diletakkan di dalam hosting, VPS, maupun server lokal. OwnCloud ini merupakan salah satu layanan SaaS Cloud Storage yang ringan digunakan oleh server yang bisa dibilang spek kentang dan ditambah dengan konfigurasi Bucket atau Object Storage seperti AWS S3. […]
Cara Membuat Project Baru untuk Membuat Aplikasi Desktop di Apache Netbeans
Artikel kali ini membahas tentang tutorial dalam membuat project baru dalam membuat aplikasi desktop dengan menggunakan bahasa pemrograman Java di Apache Netbeans (Netbeans IDE versi modern). Selama ini, kebanyakan orang atau mahasiswa tersebut baru belajar membuat aplikasi desktop menggunakan Java di Netbeans IDE yang lama yang versinya sering digunakan yaitu […]
Cara Install Netbeans 21 di Windows
Artikel kali ini membahas tentang tutorial dalam melakukan pemasangan atau install program Netbeans versi 21 di dalam perangkat PC atau laptop yang menggunakan sistem operasi Windows. Netbeans yang merupakan salah satu tools yang digunakan pada umumnya untuk menciptakan program atau aplikasi dengan menggunakan bahasa pemrograman Java baik itu program console, […]
Cara Install JDK 21 di Windows
Artikel kali ini membahas tentang tutorial dalam melakukan pemasangan (install) Java Development Kit (JDK) versi 21 ke dalam perangkat yang sistem operasi Windows yang pastinya hanya support arsitektur 64-bit saja. JDK merupakan salah satu program aplikasi yang lingkungan pengembangan perangkat lunak lintas platform yang menawarkan kumpulan alat dan pustaka yang […]
Cara Mudah Membayar Keterlambatan Tagihan Layanan AWS Februari 2024
Artikel kali ini membahas tentang tutorial dalam melakukan pembayaran kertelambatan tagihan bulanan dalam pemakaian layanan cloud computing dari AWS. Memang, keterlambatan pembayaran tagihan layanan tersebut tidak memengaruhi dalam aktivitas digital seperti aplikasi web yang berada di server AWS, tetapi layanan tersebut akan disuspend bahkan terminated jika tidak dilunasi dari surat […]
Review dalam Menggunakan iPad Air 2 Tahun 2024
Artikel kali ini membahas tentang review dalam menggunakan iPad Air 2 Tahun 2024 dan menceritakan pengalaman dalam menggunakan iPad Air 2 selama kurang lebih 8 bulan sejak Mei 2023 dalam membeli tablet tersebut bekas dari FB Marketplace. Untuk spesifikasi iPad Air 2 yang dipakai penulis bisa dilihat pada gambar yang […]
Latihan Soal Pilihan Ganda Pemrograman VBNET 2024
Artikel kali ini membahas tentang beberapa soal pilihan ganda khusus bahasa pemrograman Visual Basic.NET dalam pembuatan aplikasi desktop atau web. Ada kemungkinan kamu sering melakukan latihan praktek dalam membuat aplikasi desktop atau web sendiri di berbagai versi Visual Studio yang diambil dari materi atau semacam ebook buatan guru, dosen, atau […]